-->
yes
no
10/Promotion/slider
no

Hal Yang Mengganggu Kinerja Komputer

Tidak ada komentar
Sebagai pengguna komputer, tentu kita ingin komputer kita bekerja dengan baik dan bagus, merespon dengan cepat, lalu akses lancar tanpa harus menunggu lama dan sebagainya. Keberadaan komputer sangatlah membantu pekerjaan manusia yang kinerjanya tidak lepas dari kinerja komputasi digital.
Seperti layaknya benda manusia, komputer juga bukan manusia yang sempurna, komputer juga bukan benda yang sempurna komputer juga bisa menjadi benda yang tak bersahabat pada pemiliknya karena hal terntentu  terjadinya kegagalan fungsi pada sistem tertentu dan terjadinya error yang akan sangat merepotkan apa lagi saat keadaan genting dan saat sedang di butuhkan.
Oleh karena itu kita harus mengetahui apa penyebab pengaruh pada komputer anda sehingga kinerjanya menjadi lambar. akan tetapi ada dua faktor yang menyebabkan kerja komputer menjadi lambat.
  • Faktor Internal

Yaitu segala faktor yang langsung berhubungan dengan isi komputer itu sendiri baik hardwere maupun softwere
  • Faktor Eksternal

Gangguan dari luar komputer atau PC seperti kotoran debu, gangguan listrik yang tidak stabil, dan juga suhu ruangan yang perlu di perhatikan.
Berikut hal-hal yang dapat mengganggu kinerja dari komputer meliputi :
1. Virus Malwere
Ketika saat komputer terkena virus malwere sudah hampir dipastinya kinerja dari komputer akan menjadi lambat. Virus akan menggunakan sumber daya dari komputer baik CPU maupun RAM, termasuk juga memantau aktivitas dari komputer. Hal tersebut sangat berpengeruh terhadap aplikasi lainnya.
2. Softwere Crash
Softwere crash akan menghentikan jalannya proses pada komputer tersebut. bukan itu saja sistem operasi dan juga dan juga softwere lain juga dapat berpengaruh karena sebab program yang terkena crash.
3. Banyaknya Aplikasi Yang Berjalan Di Belakang
Makin banyak komputer kita dengan adanya softwere biasanya makin memperlambat kinerja komputer. Meskipun pengaruhnya berbeda-beda ada kecil dan juga ada yang besar, penting untuk tahu bahwa untuk menginstall softwere cek apakah ada aplikasi di belakang.
4. Driver Tidak Kompatibel
Driver untuk hardwere tidak cocok dn tidak kompotibel hanya membuat hardwere tidak dapat berjalan dengan semestinya. Hal ini terjadi sebab perintah yang dijalankan di anggap menjadi kesalahan sehingga dapat menyebabkan error.
5. Suhu Komputer Terlalu Berlebihan 
Penyebab satu ini sudah banyak menimpa komputer, peningkatan suhu di sebabkan beban kerja komputer terlalu berlebihan atau bisa juga karena kegagalan fungsi dari kipas pendingin. kipas pendingin sangat berperan menjaga suhu komputer supaya stabil dan tidak melebihi suhu normal.
6. Pemilihan Softwere Yang Kurang Tepat
Tidak sediki orang hanya ikutan dalam penggunaan softwere, padahal fitur yang di inginkan sebenarnya terdapat pada softwere lain yang kecil dan gratis. Jika spesifikasi atau ruangan komputer kita minimal maka makalah pilih softwere yang tepat.
7. Kerusakan Pada Hardwere
Hardwere yang rusak tentu akan mengakibatkan error pada komputer. Para pengguna pamula yang masih banyak tidak mengetahui dan menyadari bahwa kondisi komputer sudah mengalami kerusakan. Sebaiknya di ganti jika mengalami kejadian tersebut.
Itulah hal yang mengganggu kinerja dari sebuah komputer, maka dari itu segeralah periksa keadaan komputer anda. Jika saat anda tidak ingin repot dalam hal komputer segeralah mencari jasa perbaikan dan perawatan komputer terbaik.
author profile image
Abdelghafour

Lorem Ipsum is simply dummy text of the printing and typesetting industry. Lorem Ipsum has been the industry's standard dummy text ever since the 1500s, when an unknown printer took a galley of type and scrambled it to make a type specimen book.

Tidak ada komentar

Posting Komentar

Catatan: Hanya anggota dari blog ini yang dapat mengirim komentar.

no
ITHelpDesk.co.id menyediakan jasa layanan servis laptop, printer, dan berbagai perangkat IT lainnya. Kami juga menyediakan jasa IT Support professional dengan sistem kontrak yang fleksibel. [Jasa IT Support dan Service ITHelpDesk] (http://ithelpdesk.co.id/img/logo.png)